Apakah di trimester pertama ini Moms mengalami mual muntah yang hebat? Meski gejala morning sickness sering dialami ibu hamil di awal kehamilan, Moms tetap harus menjaga makanan yang akan dikonsumsi. Mengkonsumsi makanan untuk ibu hamil muda akan mengoptimalkan perkembangan janin di seribu hari pertama kehidupannya.…
Buah dan sayur untuk ibu hamil memang sangat dibutuhkan. Moms yang sedang hamil akan membutuhkan asupan nutrisi tinggi untuk tubuh dan janin. Asupan nutrisi ini berasal dari zat-zat yang terkandung dalam buah dan sayur. Mulai dari asam folat, zat besi hingga beragam vitamin dan mineral.…
Tak dapat dipungkiri jika permen memiliki daya pikat yang sangat kuat untuk anak-anak. Rasanya yang manis, berwarna-warni, dengan bentuknya yang menarik, permen sangat digemari oleh anak-anak. Namun, mengonsumsi permen bagi si kecil tentu memiliki dampak yang tidak baik untuk kesehatannya. Melarang si kecil tidak makan…
Kandungan omega 3 untuk ibu hamil khususnya dalam makanan ternyata sangat dibutuhkan, loh Moms. Omega 3 ini berguna sekali untuk tumbuh kembang janin. Omega 3 sendiri merupakan salah satu jenis lemak yang terdiri dari DHA (Docosahexaenoic Acid), EPA (Eicosapentaenoic Acid), dan LNA (Linolenic Acid) yang…
Metode meal prep (Meal Preparation) sedang diminati banyak kalangan, Moms. Tidak hanya mengatur pola makan, metode ini dapat membuat biaya makan lebih hemat dan bonusnya adalah tubuh yang sehat. Apa itu meal prep? Meal prep adalah metode menyiapkan makanan untuk beberapa hari dengan kondisi yang…
Menu MPASI 6 bulan atau makanan pendamping ASI menjadi solusi nih Moms untuk asupan gizi. Umumnya, MPASI berperan penting untuk mencegah stunting pada si kecil, Moms. Bayi berusia 6 bulan dianggap sudah memiliki refleks yang terorganisir daripada bulan-bulan sebelumnya. Bayi juga sudah bisa menyangga kepala,…
Bekal praktis dan sehat untuk anak memang sering membuat bingung kan, Moms? Apalagi si kecil memiliki selera makanan yang berbeda dengan orang dewasa. Belum lagi, rasa bosan ketika harus membawa bekal yang sama setiap hari. Ditambah bekal yang dibawa harus sehat dengan kandungan nutrisi tinggi…
Memberi makanan bayi 8 bulan harus tahu aturan-aturannya. Meski bayi sudah diperbolehkan mengonsumsi MPASI, tetapi belum semua jenis makanan boleh masuk ke dalam tubuhnya. Jika tidak berhati-hati, mungkin bisa terjadi alergi makanan atau intoleransi makanan. Bentuk MP ASI 8 bulan masih sama dengan makanan bayi…
Jenis makanan bayi 9 bulan tidak terlalu berbeda dengan yang dikonsumsi saat dia berusia 6 bulan. Pada usia ini, bayi memang sudah mulai tertarik untuk makan sendiri dengan tangannya dan menyukai lebih banyak jenis makanan. Akan tetapi, orang tua tetap harus memperhatikan makanan apa yang…
Bagi bayi, ASI dari seorang ibu memang menjadi sumber nutrisi terbaik. Sebelum akhirnya, bayi mulai diperbolehkan mengonsumsi makanan bayi 6 bulan atau disebut makanan pendamping ASI (MPASI). Jenis makanan pendamping ini berguna sebagai pelengkap nutrisi yang mungkin tidak didapat dari ASI. Maka dari itu, bayi…