Semakin bertambah usia, si kecil memerlukan tambahan nutrisi untuk tubuh. Sebagian besar bayi siap untuk mengkonsumsi makanan padat di antara umur 4 hingga 6 bulan. Moms dapat menambahkan menu MPASI daging giling ke menu pada 6 hingga 8 bulan, meskipun dalam bentuk bubur. Setelah 8…
Menu MPASI telur ayam biasanya sangat dihindari oleh Moms, hal ini dikarenakan telur ayam merupakan sumber alergi pada bayi. Sebenarnya tidak semua kandungan yang ada di dalam telur ayam bisa menyebabkan alergi. Bagian yang menjadi sumber alergi adalah putih telur. Di dalam putih telur mengandung…
Saat bayi sudah berusia 6 bulan, mereka membutuhkan tambahan gizi dan nutrisi untuk mendukung pertumbuhan dan perkembangan. Oleh karena itu, Moms harus memberikan MPASI yang bergizi dan sehat sesuai dengan umur si kecil. Tidak perlu membuat MPASI yang rumit, Moms bisa memberikan berbagai MPASI bergizi…
Pasti sedih banget ya Moms jika berat badan si Kecil sering dikomentari karena dianggap kurang ideal. Umumnya penyusutan berat badan si Kecil memang terpengaruh oleh pertumbuhan gerakannya yang kian aktif. Akan tetapi, Moms juga bisa mengimbanginya dengan memprioritaskan menu MPASI penambah berat badan buat si…
Saat si kecil memasuki usia enam bulan Moms tentu sudah mulai mencari-cari referensi untuk menyiapkan mpasi. Ada dua alternatif yang bisa dipilih, yaitu mpasi dengan standar WHO atau ala food combining. Kelebihan memilih mpasi food combining adalah membuat si kecil terbiasa mengonsumsi sayuran. Begini cara…
Pada saat si kecil berusia 6 bulan Moms tentu harus mulai memperhatikan asupan makanan si kecil. Moms bisa mencari berbagai jadwal menu MPASI 6 pertama bulan hingga 12 bulan. Tapi perlu diingat kalau setiap bayi memiliki kebiasaan yang berbeda. Mereka bisa mengkonsumsi makan lebih atau…
Menu MPASI frozen food tentu sangat membantu bagi Moms yang memiliki jadwal padat. Dengan mempersiapkan makanan MPASI cukup banyak sekaligus untuk si Kecil, Moms bisa menyimpannya hingga beberapa lama tanpa khawatir akan rusak. Selain itu, metode frozen food juga tidak mengurangi kadar nutrisinya Moms, selama…
Kacang merah merupakan salah satu jenis biji-bijian yang kaya akan nutrisi. Jenis kacang ini sangat bagus untuk dijadikan menu MPASI bayi semua usia. Menu MPASI kacang merah bisa dikonsumsi oleh semua bayi dengan pengolahan yang tepat. Untuk bayi usia 6 sampai 8 bulan sebaiknya kacang…
HalloMoms! Moms pastinya selalu mendambakan memiliki anak yang cerdas dan pintar, bukan? Kecerdasan anak ini bukan hanya disebabkan oleh faktor keturunan saja. Ada juga pengaruh dari segi nutrisi yang terserap oleh tubuh. Untuk itu, Moms perlu makanan MPASI agar bayi cerdas. Perlu Moms ketahui, ada…
Setiap orang tua tentunya menginginkan sang buah hati mempunyai berat badan yang ideal dan sehat. Apalagi jika masih bayi, tentunya Moms menginginkan anaknya tumbuh sehat dengan berat badan yang maksimal. Makanan MPASI penambah berat badan bayi bisa menjadi solusi Moms yang menginginkan anaknya tumbuh sehat.…